Bagi kalian yang belum tahu cara setting email gmail di Windows live mail berikut saya tunjukan caranya,cara ini bisa digunakan untuk setting awal atau tambah akun email baru di windows live mail anda.
cara nya sangat mudah sekali langkah pertama yang harus anda lakukan adalah pastikan koneksi internet anda terhubung, buka program Windows live mail klik tab Akun lalu ikuti langkah seperti gambar :
2. Pada kolom Sandi ( Password ) isi dengan Password email gmail anda.
3. Pada kolom Nama tampilan untuk pesan anda yang terkirim ( Display Name ) isi dengan nama lengkap anda atau bebas menurut anda. ( lihat contoh gambar )
4. jika anda ingin menjadikan email ini menjadi email utama anda Check pada kolom Jadikan akun email ini sebagai default ( Set as default ).
5. Klik Tombol Berikutnya ( Next ) windows live mail akan Seting Pop mail ( penerimaan email ) & smtp ( untuk terima email ) secara otomatis
Note : saat anda setting email pastikan koneksi internet anda terhubung agar windows live mail bisa mengkonfigurasi Setingan dengan otomatis !!
Terimakasih
Semoga bermanfaat
Post a Comment